Juli 31, 2010

Apakah Suara Itu?

Satu definisi yang bisa kita berikan adalah kita mengindera suara ketika terjadi variasi tekanan udara terhadap suatu nilai yang konstan. Ketika variasi ini diulang secara siklus dalam suatu rentang waktu, suara terindera. Suara membutuhkan suatu medium untuk dapat berjalan. Udara adalah salah satu medium tersebut. Partikel udara yang satu memindahkan getaran yang dihasilkan sumber suara ke partikel udara lainnya, sehingga menyebarkan suara ke ruang. Ini berarti medium apapun, baik itu padat, cair, atau gas, dapat memindahkan suara, dengan kecepatan perjalanan yang berbeda bergantung terhadap densitasnya. Kita menggunakan udara sebagai medium referensi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

komentar anda disini!!